
Kabag TU: 3 Tantangan dalam Kehidupan Beragama di Indonesia
Lembang - Kab. Bandung Barat (HUMAS Bimas Kristen)Kepala Bagian Tata Usaha Kanwil Kementerian Agama Jabar Drs. H. Mohammad Ali Abdul Latief, M.Ag., mengatakan saat ini setidaknya ada tiga tantangan dalam kehidupan beragama di Indonesia. Salah satunya adalah berkembangnya cara pandang, sikap dan praktik beragama yang berlebihan (ekstrem), yang …